Hmmm memasuki perkuliahan semester 6, makin banyak saja yang dipelajari. Ok, kali ini saya akan sharing mengenai mata kuliah saya nih, yaitu data mining.
Sekilas dari penjelasan dosen saya kemarin, Data mining itu hampir sama dengan basis data, hanya saja data mining pengembangannya lebih lanjut.
Weka adalah aplikasi data mining open source berbasis Java. Aplikasi ini dikembangkan
pertama kali oleh Universitas Waikato di Selandia Baru sebelum menjadi bagian dari Pentaho. Weka terdiri dari koleksi algoritma machine learning yang dapat digunakan untuk melakukan generalisasi / formulasi dari sekumpulan data sampling.
pertama kali oleh Universitas Waikato di Selandia Baru sebelum menjadi bagian dari Pentaho. Weka terdiri dari koleksi algoritma machine learning yang dapat digunakan untuk melakukan generalisasi / formulasi dari sekumpulan data sampling.
Walaupun kekuatan Weka terletak pada algoritma yang makin lengkap dan canggih, kesuksesan data mining tetap terletak pada faktor pengetahuan manusia implementornya. Tugas pengumpulan data yang berkualitas tinggi dan pengetahuan pemodelan dan penggunaan algoritma yang tepat diperlukan untuk menjamin keakuratan formulasi yang diharapkan.
Empat tombol diatas dapat digunakan untuk menjalanankan Aplikasi :
1. Explorer digunkan untuk menggali lebih jauh data dengan aplikasi WEKA
2. Experimenter digunakan untuk melakukan percobaan dengan pengujian statistic skema
belajar
3. Knowledge Flow digunakan untuk pengetahuan pendukung
4. Simple CLI antar muka dengan menggunakan tampilan command-line yang memungkinkan
langsung mengeksekusi perintah weka untuk Sistem Operasi yg tidak menyediakan
secara langsung
0 komentar:
Post a Comment